Setelah dua minggu kegiatan audit migrasi dari OHSAS 18001 ke ISO 45001 di tiga kompleks pabrik Indocement, Badan Sertifikasi PT Sucofindo menyatakan bahwa Indocement telah menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara konsisten, sehingga Indocement direkomendasikan mendapatkan sertifikat ISO 45001:2018.
Kami menggunakan cookies (serta teknik lain yang serupa) untuk membuat pengalaman anda di situs web kami lebih menyenangkan dan efisien. Cookies juga membantu kami memahami bagaimana situs web kami digunakan. Baca kebijakan cookies milik kami. Dengan menekan “Setuju” berarti anda sepakat dengan bagaimana kami menggunakan cookies.